Berbagi Pengetahuan Seputar Bisnis Online, Blog, Komputer, Hardware, Software, Jaringan Komputer, dan Internet.

Wednesday, September 11, 2013

Cara Print File PDF yang Terproteksi / Secured



Terkadang kita memperoleh file PDF dari browsing di internet untuk bahan atau tugas kuliah, akan tetapi waktu mau kita print ternyata file tersebut secured atau ter-protect sehingga tidak bisa kita print. Saya pernah mengalami hal tersebut, dan setelah saya browsing artikel di google akhirnya saya menemukan solusi untuk permasalahan ini.
Berikut langkah-langkah untuk merubah file PDF yang secured sehingga menjadi unsecured menggunakan Convert Nevia:

 
  • Untuk Conversion Setting biarkan default.
  • Kemudian  pilih file secured PDF yang akan di print.
  • Setelah itu pilih delivery method “wait for conversion in browser” artinya , hasil konversi akan langsung di dapat. Untuk file berukuran sangat besar di sarankan memilih menu “email a link to document”.









Selamat mencoba, Semoga bermanfaat!












9 comments: